Penatalaksanaan Overdosis Paracetamol
Penatalaksanaan paracetamol overdose atau overdosis paracetamol dapat dilakukan dengan pemberian antidotum N-acetyl-cysteine (NAC). Pada pasien overdosis paracetamol yang mendapat NAC dalam 8 jam setelah konsumsi akut paracetamol, kesintasan telah dilaporkan mencapai hampir 100%, dengan catatan selama tidak ada koingestan lain yang bisa menyebabkan kejang atau gangguan kesadaran.
Prinsip penanganan pasien toksikologi adalah: resusitasi, dekontaminasi, pemberian antidotum, disposisi, dan pengobatan suportif. Selain penanganan konsumsi toksik, pada pasien overdosis yang berkaitan dengan membahayakan diri sendiri (self-harm), penilaian psikiatri juga diperlukan setelah pasien menjalani stabilisasi.[1,2,4]
Resusitasi pada Pasien dengan Instabilitas Hemodinamik
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)